Cara Mengaktifkan .NET Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer

1. Masukan terlebih dahulu CD/DVD installer windows 8/8.1. Jika kamu memiliki file ISO-nya, bisa langsung di-mount saja. Fitur .NET Framework 3.5 ini terdapat pada folder D:\sources\sxs. (D adalah drive tempat DVD windows di-mounting)


Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer

2. Kemudian cari program command prompt, lalu buka menggunakan Run as administrator.


Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer

3. Setelah terbuka jendela commend prompt, jalankan perintah beikut :

"Dism.exe /online /enable-feature /featurename:NetFX3 /All /Source:D:\sources\sxs /LimitAccess"

Lalu tekan Enter (D adalah drive tempat DVD windows di-mounting). Tunggulah prosesnya beberapa saat.


Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer

4. Setelah selesai prosesnya, akan ada notifikasi The operation completed successfully.

Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer
5. Untuk mengecek apakah .NET Framework 3.5 sudah terinstall atau belum, Anda bisa membuka Windows Features. Buka Control panel > Programs, lalu klik Turn windows features on or off.

Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer

Setelah itu akan terbuka jendela Windows Features. Disini kamu akan melihat pada opsi .NET Framework 3.5 sudah ada cekbox-nya, ini menandakan .NET ramework 3.5 sudah terinstal.


Cara Mengaktifkan Net Framework 3.5 di Windows 8/8.1 Secara Offline Menggunakan DVD Installer
Sangat mudah yah cara mengaktifkannya. Sekarang kamu bisa mengisntall aplikasi apa saja yang memerlukan dukungan dari .NET Framework 3.5.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.